Tauco Udang telor puyuh.
Kalian dapat menyiapkan Tauco Udang telor puyuh menggunakan 14 bahan bahan dan 7 langkah. Berikut cara kalian untuk memasak ini.
Bahan bahan
- Kalian perlu 250 gr udang.
- Kalian perlu 20 butir telor puyuh.
- Siapkan 4 sdm tauco (sy pk kokita).
- Siapkan 6 Bawang merah.
- Siapkan 4 Bawang putih.
- Kalian perlu 10 cabe rawit.
- Siapkan 7 cabe hijau besar.
- Kalian perlu 2 lbr daun salam.
- Kalian perlu 1 papan petai (bs d skip).
- Kalian perlu 1 sdt Royco rasa ayam.
- Kalian perlu 1/4 sdt Garam.
- Siapkan 1 sdt Gula.
- Siapkan 8 sdm minyak.
- Kalian perlu 200 ml air matang.
Langkah langkah
- Telor puyuh rebus, setlh matang kupas... sisihkan,, udang siangi cuci bersih sisihkan (jgn d goreng).
- Rajang bawang merah bawang putih, pisahkan.. rajang tipis2 duo cabai.. sisihkan, kupas petai iris/ sesuai selera.. sisihkan.
- Panaskan minyak... tumis terlebih dahulu duo bawang... setelah harum masukkan duo cabai + daun salam... tumis hingga layu.
- Setelah layu masukkan udang + petai... kemudian masukkan tauco aduk rata... tambahkan air tunggu hingga mendidih + udang matang.
- Setelah mendidih masukkan royco + gula, masukkan telor puyuh aduk pelan hingga rata dan bumbu meresap.
- Koreksi rasa...jika krg asin garam bs d tambahkan yg tdk suka asin garam bs d skip yaa,.
- Siap untuk dihidangkan.