Bolu Mentega Lapis Selai Nenas.
Kalian dapat memasak Bolu Mentega Lapis Selai Nenas menggunakan 8 bahan bahan dan 8 langkah. Berikut cara kalian untuk menghidangkan ini.
Bahan bahan
- Kalian perlu 4 Butir Telur Ukuran Besar Suhu Ruang.
- Siapkan 250 gram Gula Pasir Putih Dan Kering.
- Kalian perlu 250 gram Tepung Terigu (Saya Pakai Segitiga Biru).
- Kalian perlu 250 gram Mentega.
- Kalian perlu 1 Sdt SP / TBM.
- Kalian perlu 1/2 Sdt Baking Powder.
- Kalian perlu 100 gram Selai Nenas / Menurut Selera.
- Kalian perlu 50 gram Messes Serez.
Langkah langkah
- Sediakan Semua Bahan,, Cairkan Mentega (Jangan Sampai Mendidih Jadi Minyak Ya Mom's, Cukup Sekedar Cair Saja) Dinginkan,,Lalu Panaskan Oven (Saya Pakai Oven Biasa/Tangkring).
- Kemudian Dalam Wadah, Satukan Telur, Gula Pasir Dan SP/TBM,, Mixer Dengan Kecepatan Tinggi Sampai Mengembang Putih Dan Berjejak..
- Matikan Mixer, Masukkan Tepung Terigu Dan Baking Powder Sambil Diayak Pelan..
- Aduk Rata Dengan Spatula /Centong Nasi,, Lalu Masukkan Mentega Cair,,Aduk Rata Pelan Dengan Cara Dibalik-balik Sampai Tidak Meninggalkan Cairan Didasar Wadah..
- Kemudian Masukkan Kedalam Loyang Yang Sudah Dioles Mentega Dan Sedikit Taburan Terigu.(Loyang Persegi Empat Ukuran 20x20x Tinggi 7 Cm). Masukkan Kedalam Oven Yang sudah Di Panaskan Terlebih Dahulu Dibagian Bawah.Panggang Dengan Api Sedang Kurang Lebih 45 Menit Menurut Suhu Oven Masing-masing..
- Jika Pinggiran Bolu Sudah Berwarna Kuning Keemasan Pindahkan Loyang Dibagian/Rak Paling Atas Dan Panggang Kurang Lebih 5 sd 10 Menit Biar Bagian Atas Bolunya Kering.,Tes Tusuk,,Kalau Tidak Lengket lagi Dilidi Bolu Sudah Matang,, Angkat Dan Keluarkan Dari Tunggu Dingin..
- Setelah Dingin Belah Bagian Tengah Bolu/Belah Dua Dan Olesi Bagian Tengahnya Dengan Selai Nenas Sampai Rata,, Dan Tempel Kembali/ Satukan Kembali Bolunya Seperti Semula., Lalu Bagian Atas Bolunya Olesi Dengan Mentega Sampai Rata..
- Taburkan Messes Serez Sampai Rata,,Bolu Mentega Lapis Selai Nenas Siap Disajikan Dan Potong Menurut Selera..