Resep Menyiapkan Syrup Kalamansi Khas Bengkulu Yang Lezat Dan Praktis

Kumpulan Resep Andalan

Bagi kalian yang sedang ingin membuat masakan sendiri dan ingin menyiapakan makanan bagi keluarga kalian yang tentunya sehat enak dan mudah resep berikut merupakan pilihan yang paling pas untuk kalian. Disamping kesehatan dan keamanan yang terjaga, kepuasan diri sendiri yang diperoleh dari memasak sendiri juga lebih mantab, langsung saja mari kita bahas cara cara untuk menghidangkan masakan berikut ini.

Syrup Kalamansi Khas Bengkulu.

Syrup Kalamansi Khas Bengkulu Kalian dapat menyiapkan Syrup Kalamansi Khas Bengkulu menggunakan 3 bahan bahan dan 10 langkah. Berikut cara kalian untuk memasak itu.

Bahan bahan

  1. Siapkan 500 gram jeruk Kalamansi.
  2. Kalian perlu 2 gelas air.
  3. Siapkan 2 gelas gula.

Petunjuk

  1. Siapkan Semua Bahan.
  2. Cuci bersih jeruk Kalamansi, potong 2.
  3. Peras jeruk, saring airnya,pisahkan dengan kulit dan bijinya.
  4. Untuk 500 gram jeruk Kalamansi saya mendapatkan 1 gelas air jeruk.
  5. Kemudian siapkan wadah campurkan air jeruk dengan gula. Dengan takaran gula 2x dari banyaknya air jeruk dan airnya 2x banyaknya dari air jeruk.
  6. Masak ± 15 menit..sekali sekali diaduk.
  7. Setelah 15 menit matikan api, dinginkan Syrup hingga 24 jam..
  8. Pindahkan ke wadah..botol.kapan mau di konsumsi tinggal konsumsi saja. Sama hal nya kayak kita menggunakan syrup2 lainnya. Seperti Syrup Marjan...
  9. Untuk lebih nikmat Syrup Kalamansi digunakan dg cara. Rendam biji selasih dg air hangat, lalu siapkan batu es dlm cangkir,masukan biji selasih...siram dengan Syrup Kalamansi tambahkan 3 lembar daun mint... seger...atau seduh seperti saya ini saja.siapkan batu es siram dg Syrup.seger.
  10. Selamat menikmati..